Latest Reviews

Mengatasi rasa benci atau tak suka, pada seseorang yang memberi luka, baik sengaja atau tidak

  Di jaman sekarang ketikkan atau omongan bisa memberi luka, baik sengaja atau tidak.  Karena, hal tersebut banyak orang menyimpan dendam. T...

Jumat, 05 November 2021

MIFTAHUL HUDA, PUISI ARKOSTIK



ahligai kami adalah dirimu
Insan yang selalu merapah buana
F air insanya
ermaktub dalam sekali
A stu selalu
H arsa membaur ketika bertemu
U ngkapan terima kasih tidak mau membalasmu,
L intang dalam hati 


H irap lara 
U ngkapan kata maaf untukmu
D amamu selalu terkenang
A nila kalah menyejukkan, darimu



Note: 

  • Anila = angin 
  • Astu = Puji
  • Dama = Cinta kasih
  • Fair (bahasa inggris yang artinya adil)
  • Hirap = Hilang
  • Lara = Sedih
  • Lintang = Bintang 
  • Mahligai = istana 
  • Termaktub = Tercantum 

    Choose :
  • OR
  • To comment
Tidak ada komentar:
Write komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.