Jari-jari
bergerak lentik,
Pulpen
memutar,
Searah
putaran sang jari
Mata
memandang ke depan
Satu
tangan menopang ke depan,
Pikiranku
mulai sambung-menyambung,
Membuatku
malas kembali ke dunia nyata
‘AYO,
KAMU KEDEPAN!’
Sebuah
teriakkan lolos,
Membaur
menjadi penjara
Pelan-pelan
melirik semuanya,
Semuanya
memandang menuntut
Bagai
seorang buronan dan hakim
Ah,
menyebalkan ...
Terjebak
terlalu dalam Jouska¹
¹ = Ketika
kita berbicara dengan diri sendiri di dalam pikiran kita, maka itu
disebut Jouska.
Tidak ada komentar:
Write komentar